RAMADHAN 1432 H HAMPIR TIBA

Sekarang 14 July 2011 atau 13 Sya'ban 1432 H. 17 Hari lagi Bulan Suci Ramadhan datang. Setiap hari bulan itu semakin dengan menghampiri orang-orang beriman dan memanggilnya untuk menunaikan Ibadah Shoum dan Qiyamullail di malam harinya.

2 Hari lagi, tanggal 15 Sya'ban ada satu Sunnah yang besar pahala untuk kita. Yaitu Menghidupkan Nishfu Sya'ban dengan Qiyamullail, berdoa dan bermunajat pada-Nya.

Posting Komentar

0 Komentar